Kegiatan

Posted by Ka. Urusan Informasi on 22-12-2020

Image not Found
Promosi Kesehatan Zaman Now, HMJ JKG Menggelar Seminar Online Bersama Content Creator   Jakarta, Himpunan Mahasiswa Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes Jakarta I mengadakan acara seminar online dengan tema Meningkatan Pengetahuan Kesehatan Gigi Melalui Media Sosial. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 19 Desember 2020 pukul 07.30 s.d. 11.00 WIB melalui media zoom dan youtube, total peserta yang hadir pada kedua platform tersebut berjumlah 538 peserta, terdiri dari dosen , tenaga kependidikan, dan mahasiswa baik dari Poltekkes Kemenkes Jakarta I maupun perguruan tinggi lain di Indonesia, tenaga kesehatan dan kalangan umum lainnya. Acara dibuka oleh Ketua Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes Jakarta I                                      Ibu :: Read More

Posted by Ka. Urusan Informasi on 03-12-2020

Image not Found
BEM Poltekkes Jakarta I Menggelar Seminar Online Kewirausahaan Jakarta, Badan Eksekutif Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Jakarta I mengadakan acara seminar online nasional kewirausahaan dengan tema Menuju Mahasiswa Mandiri dan Sukses Menjadi Wirausaha Muda. Acara yang merupakan program kerja Kementerian Kewirausahaan BEM Poltekkes Kemenkes Jakarta I ini dilaksanakan melalui media youtube dan zoom pada hari Minggu, 2 November 2020 pukul 07.30 s.d. 11.55 WIB. Kegiatan yang sarat manfaat dan gratis ini dihadiri 625 peserta, terdiri dari mahasiswa Poltekkes Kemenkes Jakarta I dan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Acara dibuka oleh Direktur Poltekkes Kemenkes Jakarta I drg. Ita Astit Karmawati, MARS. Dalam sambutannya :: Read More

Posted by Ka. Urusan Informasi on 07-10-2019

Image not Found
Tim tari mahasiswa Poltekkes Kemenkes Jakarta I tampil di ajang International Conference The 2nd ICINNA PPNI :: Read More

Posted by Administrator on 27-11-2017

Image not Found
[Jakarta] 24 November 2017 bertempat di Aula Direktorat Poltekkes Kemenkes Jakarta I pada pukul 08.00 - 12.00 WIB telah dilaksanakan Kegiatan Donor Darah yang di diselenggarai oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Keperawatan. HMJ Keperawatan bekerja sama dengan PMI RSUPN Fatamawati Jakarta, kegiatan donor darah ini di tujukan untuk seluruh civitas Poltekkes Kemenkes Jakarta I dan warga sekitar yang ini mendonorkan darahnya. Target awal panitia untuk yang mendonorkan darahnya sebanyak 75 orang, tetapi sampai waktu kegiatan selesai hanya 70 orang yang bisa mendonorkan darahnya, ada beberapa peserta yang tidak bisa mendonorkan darahnya, di karenakan pada saat cek kesehatan ada yang tidak :: Read More

Posted by Administrator on 23-11-2017

Image not Found
Keynote Speaker : Sugiyanto, S.Pd., M.App.Sc  (Kepala Pusdik SDMK BPPSDM Kesehatan Kemenkes RI)      Pembicara : dr. Kuntjoro Adi Purjanto, M.Kes (Ketua Umum Perhimpunan RS Seluruh Indonesia [PERSI])    Dr. Tutiany, S.Kp, M.Kes (Dosen Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Jakarta I)    Sugih Asih, S.Kp, M.Kes ( Kepala Bidang SDM RSUP Fatmawati)    Olle Hjlemstrom, SNOR.OE, B.Sc, CPO (Head Of Clinical Service Exceed Indonesia)    :: Read More

Posted by Administrator on 23-11-2017

Image not Found
POLTEKKES KEMENKES JAKARTA I Menyelenggarakan SEMINAR DAN WORKSHOP KESEHATAN NASIONAL Tema " Implementasi Kolaborasi Antar Profesi pada Keselamatan Pasien (Implementation of Interprofessional Collaboration on Patient Safety)"   Keynote Speaker : Sugiyanto, S.Pd., M.App.Sc  (Kepala Pusdik SDMK BPPSDM Kesehatan Kemenkes RI) Pembicara : dr. Kuntjoro Adi Purjanto, M.Kes (Ketua Umum Perhimpunan RS Seluruh Indonesia [PERSI]) Dr. Tutiany, S.Kp, M.Kes (Dosen Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Jakarta I) Sugih Asih, S.Kp, M.Kes ( Kepala Bidan SDM RSUP Fatmawati) Olle Hjlemstrom, SNOR.OE, B.Sc, CPO (Head Of Clinical Service Exceed Indonesia  Guest Star : Stevan Pasaribu   Lokasi : Auditorium Lt. 4. Gd. Pendidikan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I Tanggal/Waktu : Sabtu, 25 November 2017 Pukul 07.00 - 16.00   :: Read More

Posted by Administrator on 02-08-2017

Image not Found
Bagi Mahasiswa Baru Prodi DIII Keperawatan Gigi Kelas Karyawan berikut di lampirkan surat permohonan ijin kepada Instansi Kerja mahasiswa baru untuk dapat mengikuti Kegiatan LDK dan Bela Negara sesuai jadwal yang tercantum. Surat permohona ijin dapat di download dibawah ini :   :: Read More

Posted by Administrator on 28-07-2017

Image not Found
Daftar perlengkapan yang harus dibawa dapat didownload di : :: Read More

Posted by Ka. Unit TI on 28-07-2017

Image not Found
Jadwal Kegiatan PKKMB dapat didownload di :   :: Read More

Posted by Ka. Unit TI on 11-07-2017

Image not Found
Kepada seluruh Mahasiswa/i Baru Jurusan Keperawatan Gigi Kelas Karyawan, berikut kami lampirkan surat pemberian ijin Kegiatan PKKMB untuk Instansi masing-masing mahasiswa baru.       SURAT DAPAT DI DOWNLOAD DI :   :: Read More

Posted by Administrator on 18-03-2016

PREPARE YOUR SELF AND REACH YOUR DREAM.... Hai, sahabat Poltekkes Jakarta 1.Tahun 2016 ini, BEM Poltekkes Jakarta 1 kembali hadir dengan "TRY OUT NASIONAL SIPENMARU", yang untuk kali ini pastinya akan dikemas dengan lebih simple & asyik dari try out sebelumnya deh, dan  juga pastinya udah ditunggu-tunggu banget nih sama kalian yang ingin segera menjadi bagian dari keluarga Poltekkes Jakarta 1. Bagaimana sih cara sukses masuk Poltekkes Kemenkes Jakarta 1? Dalam kegiatan Try Out ini kami akan mengupas tuntas serta memberikan gambaran lengkap mengenai "UJI TULIS SIPENMARU 2016" Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Jakarta 1.   Hanya dengan, 💱 HTM                 : Rp. 40.000,- 🎒 OTS                 : Rp. 45.000,- 📚 :: Read More

Posted by Administrator on 13-03-2016

HMJ Keperawatan Poltekkes Kemenkes Jakarta I Proudly Present SNWK SEMINAR In this event you will get more information about : 1. Health Ministry goverments  policy about healthy heart in Indonesia 2. Management of  cardiovascular disease depend on AHA 2015 3. Implementation for nurse and midwife to manage the patient in case of cardiovascular disease 4. Improve the knowledge and competence ( especially medical student and health worker e.g nurses, midwifes) about management of cardiovascular disease depend on AHA 2015 SPEAKERS 🔊 📣 dr. Achmad Soebagjo Tancarino, MARS (Kepala Pusat Pendidikan SDM Kesehatan Kemenkes RI) 📣 Dr. Med. dr. Tike Pratikto, SpJP (Dokter Spesialis Jantung & Pembuluh Darah :: Read More

Posted by Administrator on 25-05-2015

Posted by Administrator on 13-08-2014

TATA TERTIB PPS MAHASISWA BARU POLTEKKES KEMENKES JAKARTA 1 TAHUN AKADEMIK 2014/2015 1.    Tata Tertib Seragam        A.    Seragam Perempuan:              -    Kemeja lengan panjang putih polos              -    Rok A line panjang, hitam polos pakai di pinggang              -    Tali pinggang hitam              -    Sepatu pantofel hitam, hak 3 cm              -    Bagi yang tidak menggunakan kerudung: Rambut panjang dikuncir menggunakan hair net, poni dijepit rapi. Rambut pendek dijepit rapi.              -    Bagi yang mengenakan jilbab menggunakan jilbab segi empat putih polos (tidak dimodis)              -    Make up natural              -    Kaos kaki putih polos panjang sebetis              -    Dasi hitam panjang sepusat              -    Kuku pendek, tidak memakai cat kuku        B.    Seragam :: Read More

Posted by Administrator on 15-04-2014

Image not Found
TRY OUT SIPENMARU 2014 “Lead your Future at Poltekkes Jakarta i”   Latar Belakang Badan Eksekutif Mahasiswa ( BEM ) Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I bermaksud akan mengadakan Try Out sebagai simulasi ujian masuk Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I periode 2014-2015, yang mana akan memberikan persiapan lebih bagi para calon mahasiswa/i yang nantinya akan mendaftar dan mengikuti seleksi ujian masuk di Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I.   Tujuan Kegiatan : Tujuan Umum Kegiatan : Sebagai bagian dari pengembangan pendidikan dan pengajaran Tri Darma Perguruan Tinggi Sebagai upaya pengenalan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I kepada masyarakat umum   Tujuan Khusus Kegiatan: Memberikan kesempatan pada setiap calon mahasiswa/i untuk mendapatkan :: Read More

Posted by Administrator on 08-03-2013

Image not Found
Pelepasan Tim Siaga bencana Poltekkes Kemenkes Jakarta I oleh Menkes  11 Pebruari 2013 :: Read More

  • Page
  • 1
  • 2